Patung Nage

Patung Nage
Patung Nage

Selasa, 24 Mei 2011

DANAU BIRU

Danau Biru adalah salah satu tempat pariwisata yang baru di Kota Singkawang, bentuk danaunya.tidak seperti danau toba yang mempunyai  genangan air yang besar.. tapi beda halnya dengan danau yang satu ini, banyak genangan air di beberapa tempat... karena ini merupakan bekas PETI(pertambangan emas tanpa izin) dan airnya biru di perkirakan karena adanya kandungan merkuri yang tinggi di dalam airnya..
Air & Pasirnya
Airnya berwarna biru, tapi uniknya ketika dilihat secara dekat airnya biasa saja dan pada umumnya pasir danau itu biasa saja, tapi disini lain, pasir danau ini berwarna putih dan tidak mirip pasir tetapi seperti kawah dan ketika diinjak bakal masuk kedalam seperti pasir hisap dan ada juga keunikan dengan pasir-pasir disekitar danau, pasirnya bentuknya unik dan lain  karena terkena hujan dan sangat jarang terinjak oleh manusia. Oh iya... di danau biru ini banyak tanaman langka, salah satunya tumbuhan kantong semar, tanaman yang langka itu,ada juga di danau biru.... 


Walaupun merupakan bekas pertambangan emas liar namun tempat ini sangat baik jika dijadikan tempat wisata karena sangat indah dan sangat menakjubkan. Uang yang harus anda bawa untuk berkunjung ke danau biru = Rp. 2000 untuk parkir.. jika kuat jalan kaki ya gratis... hehehehe......disana masih merupakan tempat yang jarang terjamah manusia jadi tempatnya masih asli deh........

5 komentar:

  1. jauh gak dari kota singkawang danau biru itu?? dan apakah sudah ramai orang mengetahui danau itu?

    BalasHapus
  2. emm...sebenarnya gk bgitu jauh....cuma lokasinya agak terpencil.....yaa....tp muda-mudi di kota singkawang sudah mulai ramai berkunjung kesana....n disitu jg sering di jadikan tempat pemotretan oleh beberapa fotografer lokal maupun luar singkawang.......yg pasti tempatnya sangat eksotis dehh.......

    BalasHapus
  3. emmmm...
    selain bs menikmati keindahan pemandangannya ap bsa berenang ato main ir ditempat ini???
    karna airnya yg biru bru merupakan dugaan akibat kandungan mercurynya,,,trus pasirnya menghisap apa tidak membahayakan pengunjung???

    BalasHapus
  4. emm...ia sampai saat ini belum ad orang yg berani berenang atau mandi di danau ini...,ini di karenakan danau ini bekas PETI...yg airnya mengandung merkuri....,masalah airnya yg berwarna biru itu terjadi dengan sendirinya bukan karna merkurinya gan.....
    dan mengenai pasir hisap...tidak semua pasir yg ad di tempat itu menghisap, hanya di beberapa tempat saja.....cznya ane sempat foto2 di tepi danau itu n pasirnya gk ngisap.....yg pasti tempat ini sangat nyaman untuk di knjungi karena selain keindahannya di tempat ini sangat cocok untuk berfoto.............

    BalasHapus
  5. waah ga sabar pengen ke sana kl pulkam nanti,, ga kalah indah ya sama kawah putih

    BalasHapus